Dengan menggunakan Accurate Online, Anda sudah tidak lagi terasa rumit melakukan identifikasi pengecekan dan pencocokan mutasi pembayaran faktur penjualan hingga proses rekonsiliasi bank karena aplikasi ini sudah menyediakan fitur Kode Unik Pembayaran. Jika sudah menggunakan fitur ini, sistem secara otomatis menambahkan angka unik pada faktur penjualan yang sudah Anda buat. Dari semuanya ini dapat Anda nikmati cukup dengan mengaktifkan fitur Kode Unik di Accurate Online. Untuk mencoba Accurate Online, silakan klik disini
Apa saja yang manfaat mengaktifkan fitur Kode Unik Pembayaran ini :
- Identifikasi pembayaran lebih mudah
Dapat Anda tambahkan atau mengurangi nilai faktur penjualan dengan kode unik, sehingga proses verifikasi pembayaran dapat dilakukan dengan lebih akurat. - Pembayaran penjualan secara otomatis terkonfirmasi
Jika pelanggan melakukan pembayaran sesuai dengan nilai faktur dan kode unik, maka pembayaran tersebut akan terkonfirmasi secara otomatis. - Proses rekonsiliasi lebih mudah dan cepat
Setiap pelunasan faktur yang menggunakan kode unik pada Accurate Online maka otomatis akan dicocokkan dengan rekening koran Bank terkait dan di Accurate menyediakan fitur smartlink e-banking untuk memudahkan tarik data rekening koran secara langsung.
Untuk mengaktifkan fitur kode unik pada Accurate Online, silahkan ikuti langkah-langkah dibawah ini :
[embeddoc url=”https://account.co.id/wp-content/uploads/2019/10/Fitur-Kode-Unik-Pembayaran-Pada-Accurate-Online.pdf” download=”all” viewer=”google”]