Jika Anda mengalami kendala error saat menampilkan faktur pajak local muncul seperti ini :
“An error occured during calculating [Currency] [Discount]”
report : frReport1
Object: Memo32L
Undefined symbols”TAX1AMTAR”
Anda dapat melakukan perbaikan, dengan cara mengikuti langkah-langkah dibawah ini
1. Silahkan klik menu Setup | Form Template | VAT Local, edit Template yang dimaksud, lalu klik button Designer.
2. Di Designer tsb ke menu File | Data Dictionary, di folder Invoice cari :
A. Tax1AmtAR
Klik sekali di Tax1AmtAR, lalu ganti Expression dibawah dengan :
[if(DialogForm.qrySIARInv.”TAXABLETOTAL1″=null, 0, DialogForm.qrySIARInv.”TAXABLETOTAL1″)]
B. SubTotalAR
Klik sekali di SubTotalAR, lalu ganti Expression dibawah dengan :
[if(DialogForm.qrySIARInv.”SubTotal”=null, 0, DialogForm.qrySIARInv.”SubTotal”)]
Setelah itu klik Ok tampilan Data Dictionary. Close Designer dan pilih Yes untuk konfirmasi Save Changes. Coba preview Faktur Pajak kembali.