Preferensi Pajak di Accurate Online
Preferensi adalah menu yang berfungsi untuk memberikan informasi informasi yang berikan untuk melengkapi informasi pada database Accurate Online. Salah satunya setting Preferensi Pajak Accurate Online akan otomatis aktif, jika Anda aktifkan dari Modul Perusahaan – Preferensi – Fitur – Tab Perusahaan & Centang Pajak.
Untuk setting Pajak, perlu mengisi kelengkapan data seperti :
1. Login database Accurate Online klik disini.
2. Klik Menu Pengaturan – Preferensi – Tab Pajak dan isi Nama Perusahaan, Tgl Pengukuhan PKP, Nomor Pengukuhan PKP, Tipe Usaha, NPWP, KLU serta Alamat Pajak.
Baca Juga : Preferensi Penjualan di Accurate Online
2. Pada Preferensi Pajak, perlu Anda lengkapi sesuai formulir yang dibutuhkan untuk kebutuhan transaksi sebagai tanda menggunakan pajak masukan atau keluaran.