Membuat Gaji atau Tunajangan di Accurate Online merupakan Fitur accurate online untuk mencatat Tipe Gaji atau tunjangan lain lain. Anda dapat membuat tujangan gaji menggunakan Accurate Online ini dan berikut langkah-langkahnya.

Untuk membuat Gaji atau Tunjangan di Accurate Online, sbb:

1. Silahakan Klik menu Perusahaan | Gaji/Tunjangan.

Membuat Gaji atau Tunajangan di Accurate Online

2. Lengkapi field-field untuk komponen Gaji/Tunjangan yang akan dibuat.

Berikut Contoh field yang telah dilengkapi sbb :

3. Untuk melihat daftar Gaji/Tunjangan yang telah dibuat klik tanda yang diberi tanda lingkaran.

4. Gaji/Tunjangan yang dibuat nanti terkait ke Fitur Karyawan (Menu Perusahaan) dan Fitur Pencatatan Gaji (Menu Buku Besar).

Tampilan di Fitur Karyawan

Tampilan di Fitur Pencatatan Gaji

 

Untuk Trail ACCURATE Online, Silahkan Klik Disini

Atau Hubungi :

Marketing Accurate Mal Metropolitan Cabang Bekasi

Anis Wahyu Wijaya
081299029493 (Telp. WA & SMS)
Email : anis.wahyu@myabcshop.com
Alamat : Mall Metropolitan Bekasi Lt. Basement BS-06 Jl.K.H Noer Alie Bekasi Selatan 17148